-->

Notification

×

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Ledakan di Bandung Diduga Bom Bunuh Diri

07 December 2022 | December 07, 2022 WIB Last Updated 2022-12-07T04:02:38Z


D'On, Bandung (Jabar),-
Sebuah ledakan yang diduga merupakan bom bunuh diri terjadi di Kantor Polsek Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (7/12/2022), sekitar pukul 08.30 WIB.

Hingga kini polisi masih menyelidiki dan mengamankan area lokasi ledakan diduga bom tersebut.

Belum ada keterangan resmi dari kepolisian soal kejadian ini. Dikabarkan tiga anggota Polsek luka berat.

Dari video yang tersebar di Twitter terlihat warga berkerumun di dekat lokasi Polsek tersebut.

Terlihat personel polisi memblokade jalan menuju ke Polsek Astana Anyar.


Sumber: ANTARA

#Peristiwa #BomBunuhDiri #PolsekAstanaAnyar

×
Berita Terbaru Update